Selasa, 25 Desember 2012

Cara Pasang Facebook Fan Page Melayang di Blog

Biasanya penempatan fans page FB berada pada widget yang statis, apakah itu di side bar ataupun pada footer sehingga tidak setiap waktu terlihat oleh pengunjung blog kita apabila halaman yang sedang dibaca mereka geser keatas atau kebawah.

Kali ini Iqbal akan berbagi cara membuat fans page melayang di blog, artinya fans page FB tersebut akan selalu terlihat setiap waktu baik posisi halaman diatas, ditengah maupun dibawah. Sehingga memungkinkan pengunjung untuk dapat klik like pada posisi halaman apapun.

Langsung aja tidak perlu panjang lebar, karena katanya kalau terlalu "panjang" kasihan cewek nya, dan kalau terlalu "lebar" kasihan cowok nya.

Berikut panduannya:

1. Masuk ke "Rancangan" pada blog Anda
2. Tambah Gadget "HTML"
3. Copy - paste kode dibawah ini:


<style type="text/css">
#topbar{
position:absolute;
padding-left:1px;
background-color: transparancy;
width: 238px;
visibility: hidden;
z-index: 100;
}
</style>
<script type="text/javascript">
var persistclose=0 //set to 0 or 1. 1 means once the bar is manually closed, it will remain closed for browser session
var startX = 10 //set x offset of bar in pixels
var startY = 5 //set y offset of bar in pixels
var verticalpos="fromtop" //enter "fromtop" or "frombottom"
function iecompattest(){
return (document.compatMode && document.compatMode!="BackCompat")? document.documentElement : document.body
}
function get_cookie(Name) {
var search = Name + "="
var returnvalue = "";
if (document.cookie.length > 0) {
offset = document.cookie.indexOf(search)
if (offset != -1) {
offset += search.length
end = document.cookie.indexOf(";", offset);
if (end == -1) end = document.cookie.length;
returnvalue=unescape(document.cookie.substring(offset, end))
}
}
return returnvalue;
}
function closebar(){
if (persistclose)
document.cookie="remainclosed=1"
document.getElementById("topbar").style.visibility="hidden"
}
function staticbar(){
barheight=document.getElementById("topbar").offsetHeight
var ns = (navigator.appName.indexOf("Netscape") != -1) || window.opera;
var d = document;
function ml(id){
var el=d.getElementById(id);
if (!persistclose || persistclose && get_cookie("remainclosed")=="")
el.style.visibility="visible"
if(d.layers)el.style=el;
el.sP=function(x,y){this.style.right=x+"px";this.style.top=y+"px";};
el.x = startX;
if (verticalpos=="fromtop")
el.y = startY;
else{
el.y = ns ? pageYOffset + innerHeight : iecompattest().scrollTop + iecompattest().clientHeight;
el.y -= startY;
}
return el;
}
window.stayTopright=function(){
if (verticalpos=="fromtop"){
var pY = ns ? pageYOffset : iecompattest().scrollTop;
ftlObj.y += (pY + startY - ftlObj.y)/8;
}
else{
var pY = ns ? pageYOffset + innerHeight - barheight: iecompattest().scrollTop + iecompattest().clientHeight - barheight;
ftlObj.y += (pY - startY - ftlObj.y)/8;
}
ftlObj.sP(ftlObj.x, ftlObj.y);
setTimeout("stayTopright()", 10);
}
ftlObj = ml("topbar");
stayTopright();
}
if (window.addEventListener)
window.addEventListener("load", staticbar, false)
else if (window.attachEvent)
window.attachEvent("onload", staticbar)
else if (document.getElementById)
window.onload=staticbar
</script>
<br />
<div class="clear">
</div>
<div id="topbar">
<div style="text-align: right;">
<a href="" onclick="closebar(); return false"><img src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjO9ZwKDFxBjGYRVxs5IFMBb6qBK-8CumlonG8RkrPobX7iWBKda8QqO4A4QNcX4syQyz-BJ1KAA0MFY1ZktGDwzo9sT3Bg91F9Ur9T5ivfbSAO-8WgN3M-q5MREV_vtfrAJGsr9ftlSuMA/s1600/closanku.png" /></a></div>
<center>
<div style="background: #fff;">

<iframe src="//www.facebook.com/plugins/likebox.php?href=http%3A%2F%2Fwww.facebook.com%2FPundiOnline&amp;width=238&amp;height=360&amp;colorscheme=light&amp;show_faces=true&amp;border_color&amp;stream=false&amp;header=true" scrolling="no" frameborder="0" style="border:none; overflow:hidden; width:238px; height:360px;" allowtransparency="true"></iframe>

</div>
</center>
</div>

Keterangan: Ganti kode sript iframe warna merah diatas dengan kode iframe fans page group Anda.

4. Simpan perubahan

5. Lihat hasilnya....jreng....! fans page FB Anda sudah melayang disamping kanan atas halaman blog Anda.

Demikian Cara Membuat Fans Page Melayang Di Blog, semoga bermanfaat.

TTD

3 comments:

  1. www.angkorbet.com
    BONUS Rp10.000.000,-

    Bonus 100% dari setiap kali deposit dan seterusnya untuk member BARU maupun member LAMA untuk SPORTBOOK ( SBOBET, IBCBET, IBET789, AFB88, KLIKBET ).

    Langsung mendapatkan FULL komisi 0.25% pasaran grade A.

    Min deposit Rp300.000 untuk promo ini.

    Max bonus diberikan Rp10.000.000,-

    Maxbet dan Max per match untuk promo bonus sesuai dari deposit.

    Bonus 100% akan di berikan kepada member kami, apabila mencapai 5 KALI menang dari jumlah deposit awal.
    contoh: deposit Rp10.000.000 x 5 KALI menang yaitu Rp 50.000.000 lansung dapat bonus 100% = Rp10.000.000 BONUS TIDAK BELAKU KELIPATAN.

    Tempoh yang diberikan untuk mendapat bonus 100% adalah SEMINGGU (7 hari) di hitung dari tanggal deposit.

    Bonus dapat di witdraw sewaktu-waktu kalau member mencapai target 5 KALI menang, TANPA menunggu seminggu.

    Setiap member tetap dapat melakukan withdraw TANPA 5 KALI menang, maka hanya bonus 100% yang di batalkan saja.

    Setiap member dapat melakukan deposit kembali, apabila sisa credit di ID sebesar 10% dari deposit sebelumnya dan tidak ada OUTSTANDING , apabila credit diatas 10% Maka target yang harus dicapai adalah 5 KALI Deposit sebelumnya + deposit Baru.

    Bonus hanya berlaku untuk SPORTBOOK pasangan HANDICAP , OVER-UNDER , EVEN / ODD & CORNER.

    Setiap member wajib mengikuti ketentuan yang telah di tentukan oleh ANGKORBET.COM.

    Bonus tidak berlaku jika terdapat kesamaan IP address, nomor rekening, alamat email dan sebagainya.

    Apabila ditemukan kecurangan, bonus dinyatakan hangus.

    Peraturan promo bonus dapat diubah tanpa pemberitahuan terlebih dahulu.

    BalasHapus
    Balasan
    1. apakah harus memerlukan biaya untuk promosi ?!

      Hapus
  2. mantap sob..jngn lupa mampir di blog terbaru sya ya..
    http://seputar-edukasi.blogspot.com/

    BalasHapus